Berita Anime & Manga
Seri Kusuriya no Hitorigoto Mendapatkan Keuntungan Hampir 1 Triliun Rupiah Hanya Dalam 12 Episode

www.gwigwi.com – Seri adaptasi light novel Kusuriya no Hitorigoto atau The Apothecary Diaries, menjadi salah satu anime dengan pendapatan paling laris sepanjang musim Fall atau musim Gugur tahun 2023.
Yang dimana pada seri anime baru sampai episode 12 tersebut saja sudah mendapatkan keuntungan kotor 200 juta Yen atau sekitar 20 Miliar rupiah, pada tayang di salah satu stasiun televisi Jepang tersebut.
Terlebih lagi juga untuk versi light novel sudah mencapai total penjualan 7 juta copy volume atau sekitar 5,6 miliar Yen atau sekitar 582 miliar Rupiah, hal ini belum ditambah dengan penjualan versi manga mencapai 2,5 juta copy volume atau sekitar 1,5 miliar Yen jika dirupiahkan maka sekitar 156 miliar rupiah.
Hal ini pada ini didapat hanya dalam waktu sekitar 3 bulan untuk edisi bulan Oktober sampai bulan Desember 2023 kemarin tersebut, yang dimana juga belum ditambah dengan pendapatan versi blu-ray DVD telah rilis kemarin tersebut.
Anime Kusuriya no Hitorigoto atau The Apothecary Diaries menceritakan tentang karakter Maomao dirinya diculik, dan dijual untuk menjadi pelayan di sebuah istana Harem tersebut.
Serta pada saat di dalam istana Harem, dirinya memulai perjalanannya sebagai pelayan hingga menjadi dokter untuk para selir lainnya tersebut.
Pada saat ini edisi blu-ray DVD untuk anime Kusuriya no Hitorigoto atau The Apothecary Diaries sudah mencapai 35.000 DVD terjual atau sekitar 455 juta Yen jika dirupiahkan maka sekitar 47,3 miliar Rupiah.
Berita Anime & Manga
Manga Sono Rettou Kishi Level 999 Sudah Resmi Berakhir

www.gwigwi.com – Ada salah satu manga sudah berakhir yang dimana judul dari seri tersebut berjudul, Sono Rettou Kishi Level 999 atau That Inferior Knight Level 999 yang dimana berakhir pada tanggal 10 Frebuari 2025 kemarin dengan dari postingan twiter dari website manga bernama “Maanga Up” tersebut, terlebih lagi juga manga ini sudah mendapatkan adaptasi light novel tersebut ditulis oleh Shiraishi Arata nantinya.
Shiraishi memulai ceritanya pada website Shousetsuka ni Narou atau Syosetsucom, pada tahun 2018 dan untuk seri light novel pertaamanya terbit pada tahun 2019 dan terbit pada bulan Juli tahun 2019 kemarin tersebut, orang yang menjadi illustrator adalah seorang bernama Miya Kazutomo.
【オリジナル連載更新!3/3】
02/10(月)は
「八歳から始まる神々の使徒の転生生活」第48話-5
「二度転生した少年」第46話-2
「その劣等騎士、レベル999」最終話-1
→https://t.co/cTk208RqRt #マンガUP pic.twitter.com/lS6PjOABgE— マンガUP! (@mangaup_PR) February 9, 2025
Serta manga Sono Rettou Kishi Level 999 atau That Inferior Knight Level 999 ini akan berakhir pada volume 11 nya nanti yang akan terbit pada tanggaal 7 Maret tahun 2025 nanti tersebut dengan berbagai macam hal lainnya nanti pada saat sudah rilis nantinya.
Terlebih lagi juga untuk penerbit “Manga Up” merupakan cabang perusahaan yang dipunya oleh pihak Square Enix tersebut, yang dimana sudah menerbitkan banyak mangaka dan cerita hebat lainnya tersebut dibawah penerbit ini, dalam beberapa tahun yang lalu tersebut dan menghasilkan adaptasi anime menarik lainnya dari Isekai sampai action lainnya tersebut, karena sangat menarik sampai banyak pembaca mengharapkan akan tetap lanjut, tetapi banyak manga sudah selesai atau dikapak tersebut.
Berita Anime & Manga
Mengumumkan Tahunan Ketiga “Anda Harus Membaca Manga Ini” oleh MyAnimeList

www.gwigwi.com –
MyAnimeList dengan bangga mengumumkan edisi ketiga dari acara manga global mereka, “You Should Read This Manga 2025”. Acara yang sangat dinanti ini bertujuan untuk menyoroti manga yang baru diterbitkan dan menghubungkan penggemar di seluruh dunia dengan cerita baru yang layak mendapat pengakuan lebih dalam skala global.
Mulai tanggal 3 Februari 2025, para penggemar manga, profesional industri, dan penggemar akan memiliki kesempatan untuk menominasikan manga baru dan yang akan datang untuk daftar tahun ini. Proses nominasi akan terbuka untuk semua orang, sehingga komunitas global dapat berkontribusi pada pemilihan judul-judul luar biasa yang beragam dan inklusif. Tahun ini, para penggemar juga mendapat kesempatan unik untuk menulis pesan langsung kepada penulis karya yang mereka nominasikan.
“Manga adalah bahasa universal yang melampaui batas, dan You Should Read This Manga 2025 merayakan kreativitas dan seni yang menjadikan media ini begitu istimewa,” kata Atsushi Mizoguchi, CEO MyAnimeList. “Kami sangat senang melihat judul-judul luar biasa yang akan dihadirkan komunitas kami tahun ini.”
Setiap tahun, MyAnimeList mendapat kehormatan untuk menerima pesan pribadi dari penulis manga yang karyanya dipilih, dan pesan-pesan ini ditambahkan ke daftar akhir untuk dinikmati para penggemar. Selama nominasi, pemilih memiliki pilihan untuk menjelaskan mengapa mereka bersemangat merekomendasikan manga ini kepada penggemar lain, dan salah satu komentar ini juga dipilih dengan cermat untuk ditampilkan di daftar akhir.
Edisi sebelumnya mendapatkan partisipasi besar dari penggemar di seluruh dunia, memperkuat reputasinya sebagai tolok ukur pengakuan manga luar biasa yang tersedia di luar negeri. Inisiatif ini juga menggarisbawahi komitmen MyAnimeList untuk membina komunitas manga global yang dinamis dan terlibat.
[Tanggal Penting]
Nominasi Dibuka: 3 Februari 2025 3:00 GMT
Penutupan Nominasi: 28 Februari 2025 15.00 GMT
Pengumuman Daftar: 31 Maret 2025 3:00 GMT
Detail mengenai kriteria kelayakan, pedoman pengajuan, dan prosedur pemungutan suara dapat ditemukan di halaman resmi acara.
Berita Anime & Manga
Manga Komi-san wa Comyushou Desu Akan Berakhir Dengan 500 Chapter Mendatang

www.gwigwi.com – Ada salah satu manga yang dimana pada saat ini akan selesai tersebut dengan judul Komi-san wa Comyushou Desu atau Komi-san can’t Communicate akan berakhir pada chapter 500 nanti tersebut, terlebih lagi juga pada chapter 498 ini merupakan sebuah upacara kelulusan bagi Komi dan Tandano yang sudah menginjak kelas 3 SMA tersebut dan juga hubungan mereka sudah diterima oleh kedua pihak keluarga tersebut termasuk untuk Neneknya Komi sudah merestuinya dan dengan beberapa hal terjadi kemudian tibalah untuk ending cerita manga ini nantinya pada saat sudah menginjak 500 chapter nantinya tersebut.
Untuk anime Komi-san wa Comyushou Desu atau Kom-san can’t Communicate sudah tayang sebanyak 25 episode dan 2 season pada platform OTT streaming Netflix tersebut yang dimana merupakan anime eksklusif tayang, terlebih juga pada beberapa kasus yang lalu dengan animasi terlalu jelek atau bagaimana sudah diperbaikan oleh pihak Studionya tersebut dan juga di platform OTT Netflixnya sendiri tersebut.
Hingga kini untuk anime ini sudah tayang dan juga untuk versi manganya akan segera berakhir pada chapter 500 nantinya, dengan sebuah keindahan yang akan memukau nantinya tersebut dan juga kemungkinan akan melihat Tadano dan Komi menikah nantinya, hal ini masih belum kelihatan oleh pihak authornya tersebut nanti dan manga Komi-san wa Comyushou Desu atau Komi-san can’t Communicate pertama terbit pada tanggal 18 Mei tahun 2016 hingga bulan Frebuari tahun 2025 hampir 9 tahun berjalan.
-
Music3 weeks ago
VTuber Kurone Yousagi, “Sepupu” Nozomi Suzuhara, Debut dengan “Acchuu-Ma!” melalui Lantis dan Memulai Perilisan Tiga Bulan Berturut-turut
-
Smartphone4 weeks ago
Xiaomi Indonesia Akan Hadirkan Redmi Note 14 Series pada 24 Januari 2025
-
Music3 weeks ago
Musik House Melodi yang Melampaui Batasan Lagu Anime! R×R (Reo/ReoNa & Rondo/R・O・N) Merilis “DEPARTURES” Secara Digital Bersamaan dengan Koleksi Vokal Anime untuk SYNDUALITY Noir !
-
Smartphone4 weeks ago
realme Note 60x Resmi Hadir di Indonesia, Kualitas Jempolan Sejutaan dengan Harga Mulai dari Rp1.249.000
-
Music3 weeks ago
Lagu Mekakushe Baru Dirilis pada 15 Januari, Menampilkan Mamuang!
-
TV & Movies3 weeks ago
Review Film DARK NUNS, Biarawati yang Nyeleneh
-
Music3 weeks ago
Penyanyi dan penulis lagu Jepang “AKASAKI” berkolaborasi dengan artis Indonesia yang sangat populer “heiakim” dan merilis “Bunny Girl – heiakim Remix”
-
TV & Movies3 weeks ago
Review Film Flight Risk, Mark Wahlberg Menggila di Udara