Box Office
Samuel L. Jackson versi lebih Muda akan tampil di Film Captain Marvel

GwiGwi.com – Seperti anda ketahui, film Captain Marvel akan memungut setting dan era tahun 1990-an dan bakal menampilkan cerita origin story dari Carol Danvers (Brie Larson), yang menemukan kekuatannya sebab “terjebak” diantara perang antara ras alien Kree dan Skrull. Dan film ini pun akan memperlihatkan dua karakter dari MCU Nick Fury (Samuel L. Jackson) dan Phil Coulson (Clark Gregg). Namun bagaimana pihak Marvel Studios akan memperlihatkan tampang kedua aktor ini menilik film ini akan memungut waktu jauh sebelum era “Tony Stark” di MCU.
Berbicara untuk /Film, pimpinan Marvel Studios, Kevin Feige menuliskan bahwa mereka bakal mengambil tahapan dengan “me-mudakan” penampilan kedua aktor itu secara digital sepanjang film ini. Marvel sudah bermain-main dengan digital de-aging dengan Michael Douglas dalam film Ant-Man dan Kurt Russell di Guardians of the Galaxy Vol. 2 serta Robert Downey Jr. di Captain America: Civil War.
Anna Boden dan Ryan Fleck, duo sineas dibalik film Half Nelson dan Mississippi Grind akan menunjukkan Captain Marvel. Mereka pun menggarap naskahnya bareng dengan Meg LeFauve (Inside Out), Nicole Perlman (Guardians of the Galaxy), Geneva Robertson-Dworet (Tomb Raider), serta Liz Flahive & Carly Mensch (GLOW).
Sedangkan barisan bintang yang akan memeriahkan proyek ini ialah Brie Larson (Room, Kong: Skull Island), Samuel L. Jackson (Avengers: Age of Ultron, The Hateful Eight), Ben Mendelsohn (Rogue One: A Star Wars Story, Ready Player One), Lashana Lynch (Brotherhood, Fast Girls), Gemma Chan (Humans, Fantastic Beasts and Where to Find Them), Algenis Perez Soto (Sambá, Sugar), Rune Temte (Eddie The Eagle, The Last Kingdom), McKenna Grace (I, Tonya, Gifted), dan Jude Law (Spy, The Grand Budapest Hotel). Tiga bintang ekstra yang lumayan mengejutkan ialah Djimon Hounsou (Blood Diamond) yang pulang sebagai Korath, Lee Pace (The Book of Henry) sebagai Ronan, dan Clark Gregg yang bakal berperan sebagai Agent Phil Coulson. Namun urusan ini lumayan logis sebab film ini memungut waktu sebelum kejadian di film Avengers pertama dan film Guardians of the Galaxy.
Captain Marvel bakal diluncurkan pada tanggal 8 Maret 2019.
Box Office
Review Film Evil Dead Rise

GwiGwi.com, Evil Dead Rise merupakan reboot dari horror klasik Evil Dead. Reboot ini disutradarai oleh Lee Cronin dan dibantu oleh Sam Raimi dan Bruce Campbell yang ikonik dengan Evil Dead. Pada Evil Dead Rise ini settingnya bukan lagi di sebuah lodge tengah hutan tapi di apartemen bobrok di LA.
Evil Dead Rise menceritakan Beth (Lily Sulivan) yang mengunjungi adiknya, Ellie (Allysa Sutherland) yang sudah lama tidak ditemuinya. Ellie tinggal dengan ketiga anaknya: Danny (Morgan Davies), Bridget (Gabriel Echols), dan Kassie (Nell Fisher). Ketika terjadi gempa bumi, muncul sebuah lobang di basement apartemen dan di antara aneka barang-barang tua, Danny menemukan artifak buku kuno yang ternyata dapat memanggil iblis-iblis muncul di dunia. Korban pertama yang menjadi Deadites adalah Ellie yang meneror anak-anaknya sendiri sehingga Beth harus melindungi para keponakannya dari ibu mereka sendiri. Penghuni lain di gedung apartemen tersebut pun turut menjadi korban dengan kondisi mengenaskan. Beth hanya bisa mengandalkan diri sendiri untuk melindungi para anak-anak sebisanya.
Seperti pada film originalnya, Evil Dead Rise penuh adegan sadis dan berdarah-darah dengan beberapa jumpscare yang akan bikin Gwiple berteriak kaget dan ngeri. Di sinilah point utama film ini, yang akan terus membuat Gwiple terpaku pada layar. Untuk plotnya standard saja, dimana Beth dan anak-anak terkurung di apartemen yang “terputus” dari dunia luar karena berbagai alasan dan melawan deadites yang tidak bisa mati-mati. Efek makeup/CG yang diaplikasikan pada Ellie juga amat bagus dan menambah kengerian saat menonton.
Sebagai reboot, Evil Dead Rise tidak mengecewakan dan dapat menjadi film horror terbaik tahun 2023 ini. Gwiple mulai dapat menontonnya pada 5 Mei 2023.
Box Office
Saksikan Trailer terbaru dari Marvel Studios Ant-Man and The Wasp: Quantumania

GwiGwi.com – Saksikan trailer terbaru untuk Marvel Studios’ “Ant-Man and The Wasp: Quantumania” , film petualangan sci-fi epik, yang akan hadir di bioskop pada Februari 2023.
Dalam film yang secara resmi memulai fase 5 Marvel Cinematic Universe ini, pasangan Super-Hero Scott Lang (Paul Rudd) dan Hope Van Dyne (Evangeline Lilly) kembali untuk melanjutkan petualangan mereka sebagai Ant-Man and The Wasp. Bersama dengan orang tua Hope, Hank Pym (Michael Douglas) dan Janet Van Dyne (Michelle Pfeiffer), mereka menjelajahi Quantum Realm, berinteraksi dengan makhluk baru yang aneh dan memulai petualangan yang akan mendorong mereka melampaui batas pikiran mereka. Jonathan Majors juga bergabung dengan petualangan ini sebagai Kang. Sutradara Peyton Reed kembali menjadi sutradara serta Kevin Feige dan Stephen Broussard sebagai produser.
Saksikan Trailer Terbarunya disini
Box Office
Film Avatar 2019 Kembali Ke Bioskop

GwiGwi.com – Petualangan epik “Avatar” karya James Cameron yang memenangkan Academy Award® 2009, dan merupakan film paling sukses sepanjang masa, akan kembali ke bioskop pada September mendatang dalam 4K High Dynamic Range yang menakjubkan.
Ditulis dan disutradarai oleh pemenang Academy Award® James Cameron, “Avatar” dibintangi oleh Sam Worthington, Zoe Saldaña, Stephen Lang, Michelle Rodriguez, dan Sigourney Weaver. Film ini diproduseri oleh James Cameron dan Jon Landau.
Avatar” mendapatkan sembilan nominasi Academy Awards® termasuk Film Terbaik dan Sutradara Terbaik, film tersebut juga memenangkan tiga Oscar®, untuk Sinematografi Terbaik, Desain Produksi, dan Efek Visual.
-
News2 weeks ago
Kini Giliran Pizza Hut Indonesia Yang Melakukan Kolaborasi Dengan Game Genshin Impact
-
Berita Anime & Manga3 weeks ago
Light novel Higehiro Another Side Story: Airi Gotou Berakhir Dengan Bahagia Namun Tidak Bagi Penggemar Ogiwara Sayu
-
Smartphone4 weeks ago
Xiaomi Umumkan Kehadiran Redmi Pad SE, Tablet Entry-Level untuk Momen SEru SEkeluarga
-
TV & Movies3 weeks ago
Review Live Action One Piece: Lebih Mengambil Referensi Manga Dibandingkan Anime
-
Music4 weeks ago
AmPm, CARTOON dan YELLOCK bekerja sama dengan penyanyi diva Indonesia Icazahra di lagu musim panas baru ‘Summer Drive feat. Icazahra’
-
Gaming4 weeks ago
LEGO 2K Drive Buka Kesempatan Main Gratis Pada Akhir Pekan Ini
-
News4 weeks ago
ZTE Luncurkan Gaming Phone REDMAGIC 8S Pro dan nubia Neo 5G untuk Pengalaman Gaming yang Lebih Baik
-
Lokal3 weeks ago
Korekara Karaoke: Event Karaoke Anisong Kembali Hadir di Bulan September 2023